STRATEGI PEMASARAN UNTUK MENINGKATKAN PENJUALAN DALAM PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM (Studi Kasus Pada Toko Robbani Kota Lubuklinggau)

Authors

  • Wahyu Gusti Pratama Universitas Islam Nusantara Al-Azhaar Lubuklinggau
  • Liliany Purnama Ratu Universitas Islam Nusantara Al-Azhaar Lubuklinggau
  • Ikit Ikit Universitas Islam Nusantara Al-Azhaar Lubuklinggau
  • Muhamad Rahman Bayumi UIN Raden Fatah Palembang

DOI:

https://doi.org/10.53888/iqtishaduna.v6i1.782

Keywords:

Strategi Pemasaran, Peningkatan Penjualan, Ekonomi Islam.

Abstract

Strategi pemasaran dalam rangka meningkatkan volume penjualan sangat penting artinya bagi setiap perusahaan termasuk perusahaan dagang. Dalam aktivitas ekonomi islam mencari keuntungan merupakan suatu keharusan dari sebuah transaksi ekonomi. Berdasarkan fenomena yang terjadi, maka dianggap penting untuk dilakukan sebuah penelitian mengenai strategi pemasaran guna menarik calon pembeli. Jika strategi pemasaran yang dilakukan efektif dan tepat, konsumen tidak akan berpikir panjang dalam melakukan pembelian. Sehingga konsumen akan terus membeli produk di toko tersebut dan tidak akan melakukan perpindahan produk, bahkan konsumen akan merekomendasikan produktersebut kepada orang lain, dan secara tidak langsung usaha tersebut mendapatkan keuntungan dari hal tersebut.

Downloads

Published

2025-01-13

How to Cite

Gusti Pratama, W. ., Ratu, L. P. ., Ikit, I., & Bayumi, M. R. . (2025). STRATEGI PEMASARAN UNTUK MENINGKATKAN PENJUALAN DALAM PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM (Studi Kasus Pada Toko Robbani Kota Lubuklinggau). IQTISHADUNA, 6(1), 23-30. https://doi.org/10.53888/iqtishaduna.v6i1.782
Abstract Views: 20 | File Views: 8